Pada kali
ini saya akan membahas tentang tutorial tentang StackNavigator untuk berpindah
dari Tampilan Screen satu ke Screen yang lainnya dengan Stack.
1. Install
StackNavigator dengan menggunakan npm, ketik npm install --save
react-navigation
2. Buka project react-native
yang dibuat.
3. Edit app.js
4. Import
StackNavigator dengan menggunakan import { StackNavigator } from
‘react-Navigation’ atau bisa juga dengan import { createStackNavigator } from
‘react-navigation’
5. Import file JS
yang ingin ditampilkan, anda dapat menggunakan RouterName untuk memanggil
screen. Seperti contoh simple diatas, saya mempunyai beberapa screen yaitu
Loading, SignUp, Login, dll.
6. Dibawah adalah
contoh berpindah screen menggunakan sebuah tombol, dengan memanggil router name
dan dapat juga diberi parameter.
7. Coba pada Emulator/Device yang sudah terhubung.
Demikian Tutorial StackNavigator ReactNative pada kali ini, jika
ada kesalahan saya mohon maaf. Kritik dan Saran anda sangat membantu.
Terimakasih J
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
jangan comment dengan kata kotor dan mengandung unsur yang tidak baik...comment dengan kata yang tidak menyinggung siapapun dan tidak merugikan orang lain... selamat berkomentar..!! :)